Memberi efek lighting pada foto











DIphotoshop >> Siapa yang suka dengan efek lighting ? nah pada tutorial kali ini saya akan berbagi pengetahuan kepada sobat diphotohop untuk membuat efeck lighting pada foto
oke langsung saja ya, ini dia langkah-langkahnya

Buka foto atau gambar yang ingin anda beri efek lighting dengan cara ke menu file => open, atau dengan menekan tombol Ctrl + O, disini saya menggunakan foto artis kpop terkenal


Nah kalau sudah sekarang saatnya memberi efek dengan cara kemenu Filter => Render => Lighting Effect 


Akan muncul jendela baru, disitu ada beberapa pilihan lighting effect, anda tinggal memilih yang mana yang anda suka, disini saya memilih yang Triple spotlite 


Disitu anda dapat mengatur kecerahan lighting tersebut, jika sudah klik OK 

Selesai, kini foto anda telah diberi efeck lighting, mudah kan ?


Posting Komentar